
Pembiasaan Sholat Dzuhur Berjamaah di Sekolah
Sholat berjamaah dalam kehidupan sehari – hari merupakan hal yang sangatlah penting karena sebagai sarana untuk melatih siswa untuk menjadi disiplin dan juga untuk menjadikan kepribadian siswa yang taat terhadap perintah Tuhan Yang Maha Esa. Oleh sebab itu di SMA Negeri 1 Wonotunggal sholat Dzuhur berjamaah diikuti oleh siswa kelas X, XI dan kelas XII….